Halo Teman-teman, kembali lagi sama Mas Jay :D Pada kali ini akan membahas mengenai SBMPTN! Mungkin temen-temen ingin kuliah namun biaya untuk pendaftarannya sangat mahal bukan? Sebenernya banyak cara untuk bisa kuliah loh :D salah satunya yaitu mengikuti SBMPTN. SBMPTN merupakan singkatan dari Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi, SBMPTN biasanya digelar setiap tahun untuk menyeleksi putra putri terbaik indonesia yang ingin melanjutkan pendidikan ke jenjang perguruan tinggi. Biasanya, untuk mengikuti ujian SBMPTN para peserta harus melakukan pembayaran untuk bisa mengikut ujian SBMPTN. Biaya pendaftaran SBMPTN bisa berubah-ubah setiap tahunnya. Hal tersebut sesuai dengan ketetapan panitia penyelenggara SBMPTN.Pada tahun 2017/2018 biaya pendaftaran SBMPTN adalah sebesar Rp.200.000,- (dua ratus ribu rupiah) untuk mengikuti semua kelompok ujian, yaitu TKD Saintek(IPA), TKD Soshum(IPS) atau Campuran(IPA + IPS...